5 Fakta Meningkatkan Posisi Artikel di SERPs – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Internet Marketing Search Engine Optimization Tips Ngeblog

5 Fakta Meningkatkan Posisi Artikel di SERPs

Setelah Anda cukup lama belajar SEO mungkin sudah mulai tertarik dengan SERPS. Meningkatkan posisi artikel di SERPs bukanlah hal mustahil. SERPs atau posisi link artikel blog di hasil mesin pencari bisa jadi penentu ramai tidaknya sebuah blog. Semakin baik posisi artikel di SERPs maka semakin besar peluang blog itu tumbuh besar karena kebanjiran ribuan pengunjung online.

Baca: Cara Submit Blog ke Search Engine

Seperti dapat diketahui dengan mudah bahwa saat ini sudah banyak panduan meningkatkan posisi artikel di SERPs yang bisa Anda coba dan dapatkan namun dari kesemua panduan, tips atau trik yang ada itu, mungkin Anda merasa tidak ada dampaknya sama sekali.

Atas dasar hal itu, maka notordinaryblogger mencoba untuk mengupas tips meningkatkan posisi artikel di SERPs dengan mengungkap fakta yang ada. Fakta tersebut merupakan sebuah eksperimen dari postingan terdahulu yang berjudul cara cek posisi artikel di Google.

Hasil eksperimen tersebut menunjukkan sebuah fakta SEO yang bisa dibilang menghapus beberapa mitos meningkatkan posisi artikel di SERPs. Apa saja faktanya?

Baca: Cara Mengetahui Blog Terkena Penalty Google

Tingkat Persaingan

Pertama tentu saja tingkat persaingan atas tema artikel yang Anda buat. Semakin “panas” tingkat persaingannya tentu semakin sulit untuk bisa mencapai posisi teratas di SERPs. Untuk mengatasi hal ini tidak ada salahnya Anda menambah wawasan mengenai google analytics dan cara menggunakan keyword planner.

Panjang Pendek Artikel

Artikel yang dijadikan contoh tadi sepanjang 647 kata (kurang lebihnya). Ini berarti memang Artikel dengan panjang diatas 500 kata memiliki peluang lebih baik untuk menempati posisi SERPs yang baik juga. Meskipun demikian, artikel sepanjang 200 kata bisa saja menempati peringkat atas SERPs jika memang tingkat persaingannya rendah atau tidak ada persaingan sama sekali.

Baca: Artikel Panjang Bisa Datangkan Banyak Keuntungan


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Why My Website is not Showing on Google

All bloggers wish their website showing on google instantly once they hit publish button. Everyone knows google is great source for unlimited website traffic that is why people try their best to show on the first page of google search. Showing up on google search result page can be crucial for online business owners because […]

SPONSOR
Cara Pasang Widget Alexa di Blog Panduan Singkat

Cara pasang widget alexa di blog mungkin menarik perhatian banyak blogger karena rank alexa ramping identik dengan popularitas blog dan trafik tinggi. Itu sebabnya tidak heran jika Anda melihat beberapa blogger memasang alexa widget di blog mereka.. Ingin tahu cara pasang widget alexa di blog, simak petunjuk mudah ini : Jika Anda ingin memasang widget […]

Belajar SEO Mudah Untuk Pemula Sekalipun

Belajar SEO merupakan langkah awal yang penting terlebih bagi Anda yang ingin memantapkan diri pada industri online marketing. Keberhasilan Anda dalam belajar SEO bisa menjadi gerbang sukses yang selama ini Anda nantikan. Dari sekian banyak panduan SEO yang ada, bukan tidak mungkin seorang pemula malah kebingungan untuk mulai memahami salah satu aspek belajar internet marketing […]

SPONSOR

contact us