Categories
Usaha Kecil

5 Cara Mudah Meningkatkan Keuntungan Bisnis ala McDonald

Tidak semua perusahaan besar lahir sebagai raksasa. Dalam 6 bulan misalnya, Mc Donalds merubah wujud bisnisnya dan tumbuh dua kali lebih cepat dari prediksi wall street. Dari pengalaman itu inilah 5 cara mudah meningkatkan keuntungan bisnis sebagaimana dilakukan oleh McDonald.

Kesuksesan McDonald menunjukkan pandangan salah akan lambatnya pergerakan perusahaan besar yang tidak bisa beradaptasi pada perubahan.

Steve Easterbrook menjadi CEO McDonald sejak Januari 2015 lalu dan sejak itu pula ia bergerak cepat. Ia menutup ratusan outlet yang tidak berkinerja baik dan membawa kembali menu sarapan setiap hari, memfokuskan menunya, mempercepat waktu layanan konsumen, dan meningkatkan gaji karyawan. Semua itu tujuannya hanya satu yaitu membuat karyawan dan konsumen senang.

Perubahan ini berkontribusi pada peningkatan penjualan McDonald dalam dua tahun yang melebihi 2,7% prediksi pengamat bisnis.

Menjadi latar belakang utama kesuksesan ini adalah kesetiaan, sebuah konsep bisnis klasik yang dapat digunakan perusahaan manapun untuk mempercepat arus keuntungan bisnis. Ide kesetiaan adalah jika suatu perusahaan memiliki karyawan yang bahagia maka mereka akan menularkan kebahagiaan itu pada konsumen.

Konsumen yang bahagia akan selalu membeli dari Anda untuk jangka waktu yang lama dan mengajak teman-temannya melakukan hal yang sama.

Efek nyata dari kebahagiaan itu adalah menurunnya biaya marketing, karena Anda tidak perlu melakukan iklan berlebihan untuk mendatangkan konsumen dan tentunya semakin besar keuntungan dari konsumen setia itu.

Inilah 5 Cara Mudah Meningkatkan Keuntungan Bisnis ala McDonald


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

14 Desain Rak Toko Sembako Yang Bawa Hoki

Desain rak toko sembako memiliki peran unik dalam menarik minat konsumen berbelanja. Itu sebabnya desain rak kerap menjadi pertimbangan saat akan berbisnis menjadi agen sembako. Sebuah rak toko sembako yang dibuat secara khusus sesuai barang tentu akan memberi kesan “beda” dimata konsumen. Secara umum, rak toko sembako sangat beragam ukuran, maupun bahan bakunya. Itu semua […]

SPONSOR
Perbandingan Antara Bisnis Online Dan Offline

Berbicara tentang pro dan kontra dari bisnis online dan offline sangat menarik karena di Indonesia sendiri lagi gencarnya bisnis online saat ini. Melihat banyak keuntungan dari bisnis online yang terbukti menguntungkan membuat banyak pihak lebih memilih bisnis online tetapi dibalik semua itu pasti masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangan. Di bawah ini adalah perbandingan antara bisnis […]

Inspirasi Sukses Tukang Becak Jadi Jutawan

Kesuksesan memang bukanlah suratan takdir yang tidak bisa dirubah. Jika Anda memiliki keinginan yang kuat, bukan tidak mungkin nasib bisa diperbaiki menjadi lebih baik. Inilah inspirasi sukses tukang becak jadi jutawan yang dulunya tukang becak kini memiliki dua pabrik, tiga rumah dan 10 kendaraan bermotor roda empat. Sang inspirator itu adalah Sanim (kini berusia 64 […]

SPONSOR

contact us