49 Tahapan Belajar Bisnis Sampai Sukses – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Inspirasi Sukses Lainnya Usaha Kecil

49 Tahapan Belajar Bisnis Sampai Sukses

Belajar bisnis untuk seseorang yang ingin membuat perubahan merupakan langkah awal yang penting. Memulai bisnis sendiri bukanlah memulai peruntungan. Hal ini bisa sangat menekan dan meminta fokus Anda. Sisi positifnya tahapan Anda merintis bisnis bisa menjadi pengalaman profesional sekaligus personal.

Bagaimana cara belajar bisnis tahap demi tahap sampai sukses? Ini dia tahapannya:

#1 Lakukan Introspeksi

Tidak semua orang memiliki kekuatan untuk memulai sebuah usaha. Ini bukan berarti ide Anda tidak cemerlang. Ini berarti Anda mungkin tidak memiliki kepribadian yang dibutuhkan untuk memperkenalkan usaha sendiri kepada publik.

Baca: Pertimbangan dalam Menentukan Peluang Usaha

Sebelum Anda melakukan investasi apapun, lakukan introspeksi. Lihat apakah Anda termasuk tipe seorang pengusaha? Apakah Anda mampu memotivasi diri sendiri? Percaya diri? Mampu beradaptasi? Dan tahan banting?

Baca: Cara Temukan dan Kenali Peluang Usaha Terbaik

#2 Kembangkan Ide Bisnis

Janganlah memulai bisnis karena sesuatu sedang tren dan menurut Anda itu bisa dikomersilkan.

Kembangkan sebuah konsep bisnis yang menjadi minat dan berkaitan dengan pengalaman Anda. Berawal dari itu, buatlah sebuah produk atau jasa yang Anda yakin akan memperbaiki hidup orang lain.

Baca: Tahapan dalam Pengembangan Usaha

#3 Uji Coba Kemungkinannya

Saat Anda sudah menetapkan suatu ide bisnis, cari tahu bagaimana mewujudkannya jadi nyata. Apakah produk atau jasa itu merupakan sesuatu yang dicari pembeli? Bisakah Anda menciptakan keuntungan dengan menjualnya? Apakah produk Anda berfungsi?

Baca: Ingin Usaha Tapi Takut Rugi, Jadi Harus Gimana?

#4 Membuat Proposal Bisnis

Sebuah proposal bisnis yang solid akan memandu Anda menuju sukses. Sebuah proposal bisnis juga bermanfaat menjelaskan ide bisnis kepada investor potensial. Proposal bisnis Anda setidaknya harus mencakup misi, ringkasan bisnis, tawaran produk, deskripsi target pasar, proyeksi finansial dan biaya operasional. Belum terpikir akan proposal bisnis? Silahkan lihat contoh proposal bisnis kafe sederhana.

Baca: Contoh Bisnis Plan Sederhana


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Cara Meningkatkan Penjualan ala Mayora

Pada suatu periode, Mayora menambah biaya promosi iklan di tengah kondisi dimana banyak brand melakukan sebaliknya. Mayora melakukan perubahan metode iklan mereka dimana brand ini tidak hanya mengandalkan televisi sebagai satu-satunya format beriklan.

SPONSOR
14 Desain Rak Toko Sembako Yang Bawa Hoki

Desain rak toko sembako memiliki peran unik dalam menarik minat konsumen berbelanja. Itu sebabnya desain rak kerap menjadi pertimbangan saat akan berbisnis menjadi agen sembako. Sebuah rak toko sembako yang dibuat secara khusus sesuai barang tentu akan memberi kesan “beda” dimata konsumen. Secara umum, rak toko sembako sangat beragam ukuran, maupun bahan bakunya. Itu semua […]

Cara Menulis Blog Berbahasa Inggris

Cara menulis blog berbahasa Inggris semakin menarik minat karena sebuah blog berbahasa Inggris memiliki keuntungan tersendiri bagi pemiliknya yaitu luasnya jangkauan pembaca blog. Dengan demikian Anda sebagai pemilik blog leluasa untuk menjangkau pembaca dari seluruh dunia. Ulasan ini merupakan pengalaman pribadi penulis khususnya berkaitan dengan tips ngeblog menulis blog berbahasa Inggris. Lebih lanjut, tips ini […]

SPONSOR

contact us