4 Cara Menentukan Harga Jual Produk Bisnis – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Usaha Kecil

4 Cara Menentukan Harga Jual Produk Bisnis

Cara menentukan harga jual yang efektif akan suatu produk bisnis sangat penting untuk kesuksesan sebuah usaha kecil. Memberikan harga terlalu tinggi maka konsumen akan lari.

Harga terlalu murah maka Anda akan rugi. Dalam upaya menentukan harga yang tepat akan melibatkan beberapa aspek. Beberapa aspek itu meliputi biaya produksi/perolehan atau biaya lainnya, tingkat kompetisi dan margin keuntungan yang diinginkan.

Aspek yang diluar kendali seperti kebutuhan uang mendadak juga bisa mempengaruhi bagaimana Anda menentukan harga jual produk bisnis. Apa saja caranya? Ini dia 4 cara menentukan harga jual produk bisnis.

Tehnik Harga Miring

Jika Anda ingin menjual produk dengan cepat maka tehnik harga miring akan berfungsi dengan sempurna. Berikan harga yang layaknya ada di pasar murah. Tehnik harga miring sangat cocok untuk menjual barang bekas seperti furniture, perlengkapan rumah, komputer, spare part untuk barang-barang yang sudah tidak diproduksi lagi dan sebagainya.

Baca: Tantangan Manajemen Stok Barang Dagangan Bisnis Pakaian


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Tips Esensial Membuat Video Bisnis Menguntungkan

Membuat video bisnis bisa jadi menu wajib untuk memajukan usaha Anda di era digital. Saat Anda berhasil mendapatkan perhatian target konsumen melalui sebuah video, Anda akan mampu menghadirkan bisnis ke posisi puncaknya. Saat ini, konten video merupakan hal yang sangat atraktif sebagai bentuk iklan yang tidak sekedar menangkap perhatian, namun juga membangun emosi. Pemain besar […]

SPONSOR
Ujicoba dan Finalisasi Logo Perusahaan

Setelah Anda mendesain logo perusahaan, inilah saatnya untuk melakukan ujicoba. Berikut adalah beberapa pertanyaan yang harus Anda jawab sebelum menyelesaikan desain logo bisnis Anda: Apakah Logo Perusahaan Adaptif? Memiliki logo yang adaptif berarti Anda dapat menampilkannya di mana saja dan di mana saja sesuai keinginan hati Anda (hampir di mana saja). Ingin memasangnya di papan […]

Contoh Promosi

Contoh promosi mungkin dijumpai banyak orang setiap hari. Karena itulah hal itu dianggap biasa dan tidak disadari. Beragam aktivitas promosi kerap dilakukan di mall, website, televisi, radio sampai media cetak. Seperti apa contoh promosi ini? 4 Contoh Promosi 1. Promosi di restoran: Beli Makanan, Gratis Minuman Dingin. 2. Promosi penjualan eceran: Beli 2 pasang kaus […]

SPONSOR

contact us