Categories
Internet Tips Menulis

16 Cara Menulis Artikel yang Banyak Dicari di Internet

“Daftar”

Artikel yang memberikan daftar tertentu cenderung mendapat banyak perhatian karena mengesankan pilihan yang diberikan untuk pembaca. Misalkan 10 Restoran Seafood yang Menjual Paket Hemat di Jakarta Pusat tentu akan lebih menarik minat dibandingkan Restoran Murah di Jakarta Pusat. Pengunjung yang datang membaca judul artikel yang pertama cenderung akan melakukan aksi lanjutan ketimbang pengunjung yang membaca judul artikel kedua.

“Tips atau Panduan”

Tips dan panduan seolah memiliki kekuatan magis dalam menarik minat pembaca internet. Dua artikel notordinaryblogger panduan meningkatkan domain authority dan tips seo untuk blogger menjadi artikel populer sejak artikel itu diterbitkan.

“Mitos atau Fakta”

Mitos dan kebalikannya, fakta akan menarik rasa penasaran dari pembaca. Terlebih jika suatu topik yang dilemparkan berkaitan erat dengan topik yang sedang hangat diperbincangkan seperti 10 Fakta Donald Trump tidak akan menjadi Presiden Amerika Serikat dalam Waktu Dekat tentu akan menyedot perhatian banyak pihak karena di saat bersamaan sedang berlangsung proses politik yang menentukan siapa calon presiden Amerika Serikat.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Rahasia Sejarah Youtube yang Belum Terbongkar

Saat ini youtube bisa dibilang sebagai situs video terbesar sebumi ini. Dengan kunjungan rutin mencapai milyaran per bulannya, tentu predikat “sejagat” tidak berlebihan disematkan kepada situs itu bukan? Dari menterengnya predikat itu, tahukah Anda bahwa ada rahasia sejarah youtube yang belum terbongkar? Setidaknya sampai Anda membaca postingan ini. Baca: Cara Mendapatkan Uang dari Internet Tanpa […]

SPONSOR
Jelaskan Konsep WWW

Arti dari WWW WWW adalah inisial yang mengidentifikasi frase World Wide Web, kumpulan dokumen hypertext yang menghubungkan satu sama lain dan diakses melalui Internet. Melalui perangkat lunak yang dikenal sebagai browser, pengguna dapat menampilkan berbagai situs web (yang berisi teks, gambar, video, dan multimedia lainnya) dan menavigasi melalui hyperlink. Dengan cara ini, kita dapat mengatakan, […]

Server Adalah …

Server adalah perangkat lunak atau perangkat keras yang menerima dan menanggapi permintaan yang dibuat melalui jaringan. Perangkat yang membuat permintaan, dan menerima respon dari server, disebut client. Dalam dunia Internet, istilah “server” biasanya mengacu pada sistem komputer yang menerima permintaan untuk file web dan mengirimkan file tersebut ke client. Fungsi Server Server mengelola sumber daya […]

SPONSOR

contact us