Categories
Usaha Kecil

Website Sebagai Platform ECommerce UMKM

Website sebagai platform ecommerce UMKM bisa menjadi daya dorong pertumbuhan UMKM itu. Hal ini membuat pelaku usaha UMKM lebih mudah untuk menjalankan bisnis mereka secara online. Mayoritas dari pelaku usaha UMKM, menggunakan platform e-commerce mereka berupa website. Website digunakan pelaku usaha UMKM, untuk menjalankan bisnis mereka secara online. Akan tetapi, menggunakan website bukanlah satu-satunya pilihan bagi pelaku usaha UMKM untuk menjalankan bisnis mereka dengan sistem online. Masih ada pilihan lainnya, yang menggunakan website ritel jual beli secara online sebagai platform e-commerce dari pelaku usaha UMKM.

Apabila pelaku usaha UMKM memilih untuk menggunakan website ritel jual beli secara online, mereka juga disarankan untuk mempunyai alamat website sendiri. Hal ini bertujuan agar konsumen bisa langsung mengunjungi halaman jual beli online dari pelaku usaha UMKM tersebut. Pada saat bisnis sudah siap untuk membuat website sendiri, ada banyak pilihan webisite untuk platform e-commerce dari UMKM tersebut. Mulai dari, sistem keranjang untuk belanja, hosting, sampai dengan pengoptimalan SEO.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Cara Mulai Bisnis Dropship Untuk Pemula

Cara mulai bisnis dropship ini akan cocok sekali untuk Anda yang sudah memiliki minat berjualan namun masih belum yakin karena tidak memiliki produk sendiri. Ya, memang benar. Penulis yakin cukup banyak dari Anda yang sudah memiliki modal, tekat dan semangat untuk berjualan karena mungkin mendengar kisah sukses orang lain. Namun kendala terbesarnya adalah saya tidak […]

SPONSOR
Keuntungan Beli dari Distributor Minyak Goreng, Gula, Kopi, Teh dan Sembako Lainnya

Distributor minyak goreng, gula, kopi, teh dan sembako lainnya merupakan rantai pasok penting dalam sistem ekonomi. Anda menjalankan restoran, toko kelontong atau minimarket, membeli dalam jumlah besar adalah cara paling masuk akal untuk terus menyediakan produk Anda kepada pelanggan. Distributor sembako tetap menjadi pilihan terbaik untuk membeli makanan dalam jumlah besar. Untuk membantu Anda menentukan […]

Perkiraan Hasil Panen Jagung Per Hektar

Perkiraan hasil panen jagung per hektar ini merupakan estimasi dalam kondisi yang ideal (suhu, kemarau, pupuk dan hama). Jagung berasal sebagai rumput tropis dan dapat mentolerir paparan suhu panas setinggi 44 C untuk waktu yang singkat. Suhu siang hari yang optimal untuk jagung biasanya berkisar antara 25 C dan 32 derajat. Pertumbuhan menurun ketika suhu […]

SPONSOR

contact us