Categories
Internet Marketing

Strategi Mentarget Pengunjung Mobile

Strategi mentarget pengunjung mobile merupakan Bagian 12 Belajar Internet Marketing

Bisnis online saat ini berada di multi-platform, artinya computer atau laptop bukanlah satu-satunya media yang akan digunakan konsumen untuk mencari tawaran online sesuai kebutuhan mereka.

Untuk beberapa alasan utama kenapa pasar mobile penting untuk bisnis online Anda silahkan baca infrastruktur ecommerce Indonesia.

Bisnis Anda Siap untuk Pengguna Mobile?

Kemungkinan Anda tidak begitu siap. Pada bulan Januari 2013, IAB (Interactive Advertising Bureau melporkan bahwa hanya 57% dari 100 brand papan atas mengantisipasi pengguna mobile.

Gunakan kondisi itu untuk keuntungan Anda. Pimpin persaingan dengan strategi mentarget pengunjung mobile.

SHARE THIS POST



More You Need to Know

Download Template Blogger Keren dan Gratis

Download template blogger keren dan gratis akan menarik perhatian Anda para blogger yang ingin memberikan kesan lebih untuk pengunjung blog. Tidak perlu lagi mencari ke tempat lain, postingan ini sudah merangkum 8 template terbaik yang paling keren dan kesemuanya gratis. Apa saja template blogger keren ini? #1 Template Blogger Deep Blog berpenampilan bersih dengan kualitas […]

Read More
Memaksimalkan Layanan Bisnis Online dengan Aplikasi Live Chat

Sekarang, jual beli dan bisnis bisa dilakukan secara online melalui situs web ecommerce atau pribadi. Untuk menunjang penjualan dan layanan, biasanya perusahaan ecommerce menggunakan dukungan pelanggan berupa telepon, email, dan live chat. Semakin banyak pelanggan berarti semakin banyak pertanyaan yang harus dijawab dalam waktu singkat. Email dan telepon terkadang merepotkan dan menghabiskan waktu. Karena itu, […]

Read More
2 Strategi Ampuh Menciptakan Penjualan

Strategi Ampuh Menciptakan Penjualan, apa saja ya ….. Sebenarnya banyak yang melihat iklan Anda di luar sana, memikirkan iklan tersebut dan mungkin setuju. Yang perlu Anda lakukan adalah meyakinkan mereka untuk melakukan sesuatu atas iklan tersebut sehingga penjualan terjadi. Pasti ada sesuatu yang bisa dilakukan untuk membuat mereka melakukan sesuatu guna menciptakan penjualan yang Anda […]

Read More