Categories
Inspirasi Sukses Usaha Kecil

Seminar Importir Barang China Lengkap Terpercaya

Seminar importir barang China ini akan sangat bermanfaat untuk Anda yang berminat menjadi importir produk dari China. Siapa tidak tertarik, produk China kini sudah mendunia dan terkenal karena murah harganya sehingga potensi keuntungan importir cukup besar. Jika sudah demikian, Anda tidak perlu pusing memikirkan produksi barang, karena bisa mengambil barang dari China untuk selanjutnya dipasarkan di Indonesia. Seminar importir yang menarik diikuti adalah yang sifatnya ekslusif dengan harga tidak terlalu mahal. Selain itu tidak dilepas begitu saja setelah seminar selesai. Artinya akan ada interaksi lanjutan. Cara ini merupakan satu-satunya yang efektif agar peserta seminar berhasil dengan usahanya menjadi importir barang China.

Seminar yang terpercaya tentunya akan memberikan solusi untuk masalah mendasar yang kerap dialami importir pemula mulai dari keterbatasan modal, bingung masalah ijin impor, belum yakin karena tidak punya perusahaan, takut kena tipu barang palsu, takut masalah bea cukai barang impor, sama sekali tidak paham Bahasa mandarin.

Pemahaman yang akan Anda dapatkan melalui seminar importir barang china ini antara lain:

  • Prosedur importir barang China tanpa memikirkan bea cukai
  • Cara memilih produk impor agar untung maksimal
  • Strategi impor barang China tanpa harus ke China
  • Cara melakukan pembayaran paling aman dan nyaman
  • Strategi negosiasi dengan produsen China
  • Praktek langsung dengan supplier China tanpa berbahasa Mandarin
  • Strategi melindungi diri jika barang tidak sesuai keinginan
  • Solusi jika barang Anda tertahan di Bea Cukai
  • Cara menjual produk yang sudah diimpor

Penjelasan akan masalah mendasar tadi jelas akan memberi tambahan keyakinan diri calon importir barang China. Jika persoalan mendasar sudah terjawab maka peserta sudah siap untuk melangkah ke persiapan yang lebih besar lagi.

Jalan menjadi importir memang perlu memahami banyak hal. Ada rahasia, tips maupun trik yang perlu dipelajari agar Anda berhasil menjadi importir barang China. Dengan semakin mahalnya biaya hidup di tanah air, produk murah akan menjadi pilihan kebanyakan konsumen.

Cek jasa impor door to door INI


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Membuat Toko Online Gratis dan Praktis

Membuat toko online sendiri sekarang ini tidak lagi sesulit dulu. Dengan mengandalkan platform blog semuanya semakin mudah bahkan pemula sekalipun dijamin akan mampu membuat toko online pertamanya. Pernyataan ini memang benar adanya dan ulasan kali ini akan membuktikannya. Panduan ini akan mengulas tahap demi tahap yang dibutuhkan untuk membuat toko online Anda sendiri. Apa yang […]

SPONSOR
Contoh Konsep Branding Sukses Anda Wajib Tahu

Branding merupakan istilah yang kerap disebut di dunia bisnis. Umumnya branding mengait pada sesuatu yang identik dengan janji atau nilai. Ini berarti Anda telah membuat sebuah citra, kesadaran akan bisnis Anda. Ini merupakan kepribadian atas usaha Anda. Baca: Dilarang Bisnis Malah Dapat Omset Ratusan Juta Usaha Jeans Banyak pengusaha mencoba namun cukup banyak yang gagal […]

Apa itu PPC

PPC adalah singkatan dari Pay-per-click, sebuah platform untuk pemasaran online di mana pengiklan membayar penyedia layanan mesin pencari sejumlah biaya setiap kali iklan diklik. Ini pada dasarnya adalah metode untuk membeli kunjungan ke situs web Anda ketimbang mendapatkan kunjungan secara organik. (kunjungan organik merupakan kunjungan yang dihasilkan dari mesin pencari tanpa melalui iklan. Akan membutuhkan […]

SPONSOR

contact us