Categories
Usaha Kecil

Potensi Positif Pasar Ritel Buat RetailNext Ingin Masuk Indonesia

Poteni positif pasar ritel Indonesia terlihat dari nilai pertumbuhan yang berkisar 10-15 % per tahunya sebagaimana diumumkan oleh Asosiasi Perusahaan Ritel Indonesia (Aprindo). Potensi positif pasar ritel inilah yang membuat pemain ritel global ingin masuk pasar Indonesia. RetailNext merupakan perusahaan informasi teknologi berskala global yang berbasis di Silicon Valey, California menunjukkan minatnya memasuki pasar ritel Indonesia.

Melirik partner kerjasama Relindo Prima Solusitama, RetailNext ingin menawarkan perangkat lunak yang sanggup memaksimalkan performa industri ritel. Perangkat lunak ini diklaim memiliki kemampuan dalam menganalisa konsumen untuk memaksimalkan potensi pasar ritel Indonesia saat ini. Perangkat lunak ini berbentuk aplikasi analisa ritel berbasis video.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Cara Merintis Usaha Sarung Tangan Modal Cekak

Banyak sekali pengusaha pengusaha bermunculan. Salah satu faktor yang mengakibatkan banyak sekali pengusaha pengusaha bermunculan adalah untuk mencari penghasilan dan untuk membuka lapangan pekerjaan. Ini merupakan hal yang lumrah bagi para pengusaha. Dan juga para calon pengusaha mencari usaha atau bisnis yang hanya membutuhkan modal yang cekak atau rendah. Usaha yang hanya bermodal rendah akan […]

SPONSOR
10 Prinsip Dasar Humas Penting Buat Usaha

Prinsip dasar humas merupakan sebuah pengetahuan yang tidak kalah penting dengan bidang lainnya dalam berusaha. Humas atau hubungan masyarakat merupakan bagaimana entitas usaha berinteraksi dengan publik, menjaga hubungan dengan komunitas dan mendapatkan informasi penting dari konsumen atau pihak lainnya. Sebuah usaha kecil membutuhkan kemahiran dalam melakukan humas dan menghindari praktik humas sebagai reaksi sebuah skandal. […]

Peluang Bisnis Pertanian Terbaru

Punya minat agrikultur dan mencari peluang bisnis pertanian terbaru? Postingan ini mungkin jadi tempat perberhentian Anda mencari peluang bisnis ini. Tahukah Anda bahwa tidak sedikit petani mengalami masalah modal? Di sisi lain cukup luas lahan tersedia di Indonesia namun tidak tergarap. Peluang bisnis pertanian muncul melalui platform online. Media ini mempermudah jejaring antara pihak penting […]

SPONSOR

contact us