Pentingnya Layanan Konsumen Dalam Bisnis – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Pengembangan Produk Usaha Kecil

Pentingnya Layanan Konsumen Dalam Bisnis

Dalam bisnis, layanan konsumen harus sangat diperhatikan. Hal ini akan berdampak pada, tingkat kepuasan dari konsumen. Pelayanan yang baik, cepat, dan juga ramah, akan membuat konsumen merasa diperhatikan. Pelayanan terhadap konsumen adalah bagian penting dalam bisnis, karena konsumen akan selalu mengingat pelayanan yang Anda berikan.

Pada dasarnya, setiap konsumen tidak hanya membutuhkan produk yang bagus tetapi konsumen juga membutuhkan layanan yang bagus. Dengan pelayanan yang bagus, Anda bisa membantu meyakinkan konsumen untuk membeli produk yang Anda jual.

Ada beberapa keselahan yang terjadi, dalam pelayanan terhadap konsumen. Hal ini disebabkan oleh, kurangnya pengetahuan mengenai arti penting layanan konsumen dalam bisnis. Apabila hal ini terjadi kepada Anda, maka sebaiknya Anda melakukan perubahan terhadap layanan yang Anda berikan kepada konsumen.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

4 Hal Penting Menjadi Agen Sembako

Menjadi agen sembako merupakan bisnis yang memungkinkan untuk siapa saja. Hal ini dikarenakan, sembako merupakan barang yang paling sering dicari oleh konsumen untuk memenuhi kebutuhan sehari-harinya. Dalam usaha menjadi agen sembako, ada beberapa hal penting yang harus Anda ketahui terlebih dahulu sebelum Anda memulai bisnis menjadi agen sembako ini. Berikut beberapa hal penting menjadi agen […]

SPONSOR
6 Cara Jitu Melakukan Negosiasi Bisnis

Di dalam dunia bisnis, negosiasi adalah hal yang wajar dan sangat sering dilakukan oleh pelaku bisnis. Negosiasi bisnis adalah salah satu cara yang dilakukan oleh pelaku bisnis untuk mengembangkan bisnisnya. Hal ini tentu saja dengan cara, membangun hubungan baik dengan partner. Apabila proses negosiasi bisa berjalan dengan baik, maka kesempatan untuk para pelaku bisnis mengembangkan […]

Langkah Ideal Mewujudkan Visi Ekonomi Digital Indonesia Seperti Apa?

Sebagaimana diketahui salah satu tempat yang didatangi Presiden Jokowi saat melakukan kunjungan kerja ke Amerika Serikat adalah Sillicon Valley, Amerika Serikat dengan agenda visi ekonomi digital Indonesia. Seandainya visi itu benar terwujud maka nilai estimasi ekonomi digital Indonesia di tahun 2020 akan mencapai US$ 130 milyar. Melihat peluang ini, Dedi Yudiant (Ketua Komite Penyelarasan Teknologi […]

SPONSOR

contact us