Pengertian Content Marketing – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Internet Marketing

Pengertian Content Marketing

Jika Anda bertanya-tanya pengertian content marketing, maka postingan ini akan membahas informasi penting tentang apa itu content marketing dan contoh content marketing.

Content marketing adalah sebuah bentuk marketing yang mengajak konsumen untuk membeli produk atau jasa tertentu tanpa menekan dengan sebuah tawaran penjualan atau jual paksa. Cara content marketing lebih diterima karena tidak ada yang menekan siapapun untuk melakukan pembelian.

Baca: Metode Komunikasi Bisnis Kesukaan Konsumen

Cara ini akan memberikan pembeli suasana lebih memegang kendali dan pembeli sendiri yang memutuskan untuk membeli atau tidak bukan seorang sales. Teruslah menyimak postingan ini untuk memahami pengertian content marketing dan bagaimana content marketing dapat membantu bisnis Anda.

Baca: Cara Membuat Marketing Plan

Pendekatan Content Marketing

Ada banyak pelaku industri marketing yang tidak dapat menjawab apa pengertian content marketing. Ada banyak orang yang hanya mengirimkan email spam ke orang lain atau melalui laman media sosial. Cara ini jelas tidak efektif dan akan berujung pada pemblokiran akun Anda ke email potensial.

Baca: Strategi Segmentasi Pasar Pengusaha Wajib Paham

Lalu apa pengertian content marketing? Secara sederhana content marketing bisa diartikan juga sebagai cara tidak langsung untuk menangkap perhatian sekelompok atau individu konsumen dan secara diam-diam menyampaikan ide produk bisnis Anda kedalam pikiran mereka.

Contoh Content Marketing

Blogging merupakan contoh content marketing yang paling baik. Blog memungkinkan Anda memberikan informasi apapun mengenai bisnis yang Anda lakukan. Blog merupakan contoh utama dari content marketing. Jika Anda dapat membuat postingan yang relevan, postingan menarik maka Anda bisa mengubah postingan blog menjadi media penjualan yang sangat potensial.

Langkah selanjutnya adalah kemampuan Anda untuk mendatangkan pengunjung ke postingan blog itu yang akan membantu Anda mencapai tujuan bisnis yang menguntungkan.

Baca : cara mendatangkan 1000 unique visitors setiap hari ke blog Anda


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Belajar SEO Mudah Untuk Pemula Sekalipun

Belajar SEO merupakan langkah awal yang penting terlebih bagi Anda yang ingin memantapkan diri pada industri online marketing. Keberhasilan Anda dalam belajar SEO bisa menjadi gerbang sukses yang selama ini Anda nantikan. Dari sekian banyak panduan SEO yang ada, bukan tidak mungkin seorang pemula malah kebingungan untuk mulai memahami salah satu aspek belajar internet marketing […]

SPONSOR
Apakah Update Google SERPs Akan Mempengaruhi Bisnis Anda?

Google terdiri dari para pemasang iklan, pemilik bisnis UKM dan marketers yang berusaha keras untuk meningkatkan bisnisnya. Kini mereka semua harus melakukan penyesuaian karena pengumuman Google yang akan menghilangkan iklan di sidebar kanan dalam sebuah hasil pencarian (SERPs/Search Engine Result Pages). Saat Anda belajar SEO atau belajar internet marketing tentu pemahaman ini sudah sebaiknya dimiliki. […]

Tren Multi Channel Marketing

Tren Multi Channel Marketing Seperti Apa? Salah satu tren yang berlanjut dikalangan pelaku marketing adalah tren multi channel marketing sejak tahun 2014. Sudah bukan jamannya sebuah cara marketing hanya mengandalkan satu jalur untuk mendapatkan hasil yang maksimal. Pekerjaan online semakin sosial setiap harinya bahkan algoritma mesin pencari mulai mempertimbangkan sinyal sosial di dalamnya. Hal ini […]

SPONSOR

contact us