Categories
Internet Marketing Search Engine Optimization Tips Menulis Usaha Kecil

Content Marketing Untuk Pemasaran Produk Atau Jasa

Content marketing untuk pemasaran produk penting untuk perkembangan bisnis. Istilah content marketing cukup familiar jika Anda belajar SEO. Mungkin bukan lagi istilah yang asing bagi pengguna internet apalagi blogger, khususnya yang melakukan bisnis secara online.  Istilah ini adalah cara untuk memasarkan produk ata jasa melalui media tulisan, yang bisa menarik perhatian pembaca dan menjadi konsumen dari produk atau jasa yang ditawarkan. Selain mampu menarik perhatian dari pembaca, pendekatan internet marketing ini juga memiliki dua tujuan.

  1. Memperkenalkan bisnis yang sedang Anda jalankan kepada pembaca atau pengunjung website Anda.
  2. Membuat pembaca atau pengunjung website, menjadi kosumen dari produk atau jasa yang Anda tawarkan.

Sebuah konten yang baik akan mendapatkan tempat tersendiri dari pembaca atau pun penunjung. Dengan begini, bisnis yang sedang Anda jalankan pun akan semakin banyak konsumennya. Melalui pendekatan konten ini, Anda bisa memberikan informasi yang bermanfaat kepada pembaca dan pengunjung website Anda. Dan juga mengajak pembaca dan pengunjung website Anda, untuk menggunakan produk atau jasa yang Anda tawarkan.

SHARE THIS POST



More You Need to Know

Tahapan Tahapan dalam Pengembangan Usaha

Tahapan tahapan dalam pengembangan usaha merupakan pendekatan penting jika Anda berniat merintis usaha sendiri. Dari saat Anda membuat keputusan untuk mendirikan bisnis, Anda berada dalam “siklus hidup bisnis”. Ini akan membuat Anda menempuh tahapan dari ide ke startup, dan jika berhasil, hingga fase pertumbuhan dan kematangan. Lazim untuk mengatakan bahwa bisnis tidak pernah menantang, pandangan […]

Read More
Cara Membuat Website Toko Online Sendiri

Cara membuat website toko online sendiri berguna untuk tingkatkan omset penjualan. Itu dapat terjadi karena jangkauan penjualan diperlebar. Itulah keuntungan utama dari sebuah website toko online. Didukung dengan terus meningkatnya penduduk internet, khususnya di Indonesia, tidak heran jika mulai banyak yang tertarik untuk menguasai cara membuat website toko online. Sebelum Anda memutuskan untuk membuat website […]

Read More
Strategi Dasar untuk Manajemen Stok Barang Dagangan

Ada beberapa pendekatan yang bisa dilakukan pengecer ketika menangani manajemen stok barang dagangan: Metode Pulpen dan Kertas Pengecer kecil dapat membuat daftar barang mereka dan menghitung dengan tangan. Ini mungkin termasuk membagi lembaran menjadi beberapa kategori dan kemudian menambahkan subkategori untuk jenis barang berbeda. Sebagai contoh dalam stok bisnis pakaian, satu kategori mungkin “berkategori gaun” […]

Read More