Categories
Internet

Cara Mengetahui Line Kita Diblokir

Cara mengetahui Line kita yang diblokir memang terkadang diperlukan untuk mengobati rasa penasaran. Untuk kamu yang mengalami hal ini dan memakai android, postingan ini akan mengupas tuntas caranya.

Mungkin kamu sudah mengirim pesan Line kepada seorang teman melalui Chat di Line beberapa kali. Kamu tak kunjung menerima jawaban atau bahkan tanda pesan terbaca. Kebanyakan orang akan menduga jika dirinya sudah diblokir pengguna line lain.

Sebelum kamu berprasangka, ada baiknya periksa dulu untuk memastikan.

4 Cara Mengetahui Line Kita Diblokir

Sekarang akan diungkap cara-cara mengetahui line kita diblokir khusus pengguna android. 

Cobalah keempat cara ini secara berurutan.

Baca: Pertanyaan Buat Pacar

Jika kesemua cara berurutan ini hasilnya sama maka bisa dipastikan kamu diblokir oleh teman.

Maaf untuk memberikan berita buruk ini, namun itulah faktanya.

Cara Mengetahui Line Kita Diblokir dengan Sticker Shop 

Ketuk ikon “More” untuk memulai. Pilih “Sticker shop” yang merupakan layanan berbayar.

Kamu bisa pilih sticker mana saja yang diberikan. Misalkan memilih Rilakkuma, yang merupakan maskot terkenal di Jepang

Baca: Cara Download File Pakai KLOP

Selanjutnya pilih “Send as gift”. Jangan pilih “Purchase” karena tidak bisa digunakan untuk melihat apakah teman kamu memblokir atau tidak.

Tandai pengguna Line yang kamu pikir memblokir kamu dan ketuk “Select”

Baca: Download Windows 10 Gratis? Ini Caranya …

Alasan kamu tidak bisa mengirim sticker ini adalah

  • Teman kamu sudah punya
  • Dia memblokir kamu

Mungkin saja dia sudah punya jadi, coba beberapa sticker lainnya.

Jika semua sticker yang kamu kirim sebagai gift tidak bisa terkirim, kemungkinan besar kamu sudah diblokir pengguna line lain itu.

Jika teman kamu tidak memblokir dan tidak memiliki stickernya, tampilan ini akan muncul:

Baca Juga: Cara menggunakan autolike FB pakai android

SHARE THIS POST



More You Need to Know

Kenapa KFC Hanya Follow 11 Orang Ini?

Akun Twitter Burger King mem follow hampir 4000 orang. Akun milik Wendy memfollow hampir 1000 orang. Mc Donald’s hampir 14 ribu. Nah, KFC alias Kentucky Fried Chicken hanya follow 11 orang? Sampai dengan saat ini akun twitter resmi Kentucky Fried Chicken memiliki 1,25 juta follower twitter namun akun itu hanya follow 11 orang saja. Kenapa […]

Read More
5 Tips Memilih Nama Domain Terbaik Untuk Blog atau Website

Tips Memilih Nama Domain Terbaik? Apa saja? Apa yang lebih penting dari desain sebuah website? Ada sebuah ungkapan dalam bisnis bahwa kata-kata memiliki makna dan nama memiliki kekuatan. Ini menjadi semakin penting di era pemasaran internet dan perkembangan merk bisnis. Dalam membuat blog atau website, memiliki desain tertentu merupakan langkah awal yang penting namun memilih […]

Read More
Cara Mengubah Dokumen Word ke PDF Gratis Bisa Offline

Cara mengubah dokumen word ke pdf gratis ini akan bermanfaat untuk Anda yang berkutat di dunia tulis menulis dan marketing. Berkat kemajuan teknologi, kini kamu gak perlu susah payah untuk mengubah dokumen word ke PDF. Bahkan secara offline pun bisa. Apapun versi word kamu, mengubahnya ke bentuk PDF bukan lagi jadi masalah. Keuntungan Tahu Cara […]

Read More