Categories
Inspirasi Sukses Lainnya Usaha Kecil

Cara Menanam Hidroponik Tomat

Cara menanam hidroponik tomat ini sangat berguna untuk kamu yang suka gaya hidup sehat atau ingin merintis agribisnis mandiri. Buah tomat yang memiliki nama latin Solanum lycopersicum ini merupakan tumbuhan bersiklus pendek. Pertama kali tomat ditemukan di wilayah amerika tengah dan selatan. Di tanah air, tomat lazim dianggap sebagai sayuran maupun buah yang kerap ada dalam masakan ataupun dimakan secara langsung.

Produktivitas tomat terblilang fantastis. Hal ini terlihat dari ulasan beberapa literature seperti produksi tomat di Belanda mencapai 42kg/m2/tahun. Angka produktivitas itu bisa diraih dengan memanfaatkan cara menanam hidroponik melalui rumah kaca. Proses pemeliharaan dibantuk teknologi maju dan kesemuanya berjalan secara sistematis.

Nah, untuk kamu yang punya hobi bertani, fakta produktivitas tomat ini tentu bisa menjadi daya dorong dalam praktek cara menanam hidroponik tomat. Tanaman tomat yang diproduksi memakai konsep hidroponik umumnya menyehatkan karena tidak memakai kandungan logam. Tertarik?

Berikut ini cara menanam hidroponik tomat memakai media polybag yang sederhana. Saking sederhananya kamu bisa melakukan ini di rumah tanpa lahan pekarangan luas. Tambah menarik kan?

SHARE THIS POST



More You Need to Know

Download Template CV Cari Kerja Terbaik

Idealnya sebuah CV itu sebisa mungkin menceritakan Anda secara personal. Format dan rancangan CV dapat lebih efektif jika memenuhi beberapa syarat. Banyak manajer HRD harus memeriksa banyak CV pencari kerja. Itu sebabnya CV Anda harus sederhana dan efektif. Kenapa Anda Harus Download Template CV Gratis Ini? Template CV ini sudah memenuhi unsure-unsur penting dalam sebuah […]

Read More
Ujicoba dan Finalisasi Logo Perusahaan

Setelah Anda mendesain logo perusahaan, inilah saatnya untuk melakukan ujicoba. Berikut adalah beberapa pertanyaan yang harus Anda jawab sebelum menyelesaikan desain logo bisnis Anda: Apakah Logo Perusahaan Adaptif? Memiliki logo yang adaptif berarti Anda dapat menampilkannya di mana saja dan di mana saja sesuai keinginan hati Anda (hampir di mana saja). Ingin memasangnya di papan […]

Read More
14 Alasan Ngeblog Menumbuhkan Mental Pengusaha Sukses

Jika kita suka ngeblog berlama-lama menulis postingan, menolong orang lain melalui postingan blog maka postingan ini akan menambahkan semangat untuk ngeblog. Karena ada beberapa potensi positif bagi mereka yang hobi melakukan blog secara sehat. Banyak yang mulai ngeblog karena terinspirasi blogger lain atau ingin melakukan sesuatu yang lain dari biasanya. Tentu kita semua tahu, memerlukan […]

Read More