Cara Memilih Web Hosting untuk Blog atau Website – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Usaha Kecil Web Hosting

Cara Memilih Web Hosting untuk Blog atau Website

Tertarik untuk membuat website sendiri dalam waktu dekat? Mencoba mencari informasi cara memilih web host terbaik?

Saat ini banyak sekali pilihan web hosting namun bagaimana kita tahu yang mana yang terbaik? Atau bahkan adakah salah satu diantaranya yang baik?

Sebelum menentukan pilihan untuk sebuah web hosting, mari kita simak apa saja yang perlu dipertimbangkan sebelum memutuskan web hosting yang akan digunakan.

Baca: Cara Membuat Blog Gratis Bloggercom

Apa Itu Web Hosting?

Penting untuk memahami apa itu web hosting saat mempelajari berbagai tawaran web hosting yang ada. Web hosting merupakan sebuah usaha yang menyewakan ruang server mereka untuk Anda gunakan. Konsumen yang menyewa ruang di server akan memiliki tempat untuk menyimpan berbagai data yang ditampilkan sebuah website.

Baca: Cari Uang dari Blog Gratis, Gimana Caranya

Sebuah server umumnya berupa ruangan berisi pusat data yang lebih besar yang terdiri dari beberapa server. Server sendiri pada dasarnya hanya berupa komputer biasa yang berisikan hardware khusus untuk melayani kebutuhan data di internet.

Reseller Hosting

Beberapa server web hosting skala kecil menyewa dari web hosting yang lebih besar atau pusat data. Ini berarti penyedia web hosting jenis ini hanyalah reseller atau perantara. Sebenarnya tidak ada masalah dengan web hosting jenis ini, namun jika ada masalah yang terjadi kemungkinan perbaikan akan memakan waktu lama.

Web hosting jenis reseller cukup umum didapati pada perusahaan web hosting skala kecil atau bahkan yang tidak terkenal namanya. Jika faktor biaya bukanlah prioritas dalam kegiatan website Anda sebaiknya tidak memilih jenis web hosting ini.

Baca: Niagahoster, Ulasan Webhosting Terbaik Indonesia


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

2 Strategi Ampuh Menciptakan Penjualan

Strategi Ampuh Menciptakan Penjualan, apa saja ya ….. Sebenarnya banyak yang melihat iklan Anda di luar sana, memikirkan iklan tersebut dan mungkin setuju. Yang perlu Anda lakukan adalah meyakinkan mereka untuk melakukan sesuatu atas iklan tersebut sehingga penjualan terjadi. Pasti ada sesuatu yang bisa dilakukan untuk membuat mereka melakukan sesuatu guna menciptakan penjualan yang Anda […]

SPONSOR
Cara Mengatur Keuangan Pribadi Jika Ingin Sukses

Cara mengatur keuangan pribadi yang akan diungkap ini akan mengubah hidup Anda. Jarang sekali informasi ini diajarkan dalam lembaga pendidikan formal, jadi jika Anda sampai disini sangatlah bermanfaat. Mempelajari strategi mengatur keuangan pribadi akan membutuhkan waktu, namun konsepnya sangatlah sederhana. Inilah dimana Anda perlu memfokuskan diri. Keberhasilan Anda dalam mengatur keuangan pribadi akan membuat Anda […]

8 Pertimbangan Sebelum Beli Template Blog Premium

Saat Anda sudah meningkatkan komitmen untuk beraktivitas online lebih serius lagi melalui blog terkadang muncul keinginan untuk beli template blog premium. Terlepas dari pilihan Anda apakah blogger atau wordpress setidaknya Anda akan membutuhkan pertimbangan sebelum beli template blog. Dengan perkembangan teknologi sekarang ini ditambah persaingan, ada ratusan ribu template blog premium yang dijual dipasaran. Mana […]

SPONSOR

contact us