Categories
Internet Usaha Kecil

Cara Membuat Video Youtube Yang Bagus

Cara membuat video youtube yang bagus mungkin muncul setelah Anda sudah tahu peluang bisnis yang bisa dihasilkan dari youtube. Hal ini tentu lumrah saja untuk seorang manusia. Nah, dalam mencari peluang ini mungkin Anda berpikir biayanya akan besar.

Pada prinsipnya, sebuah usaha memang membutuhkan sebuah modal, tidak terlepas dalam usaha melalui internet dengan media video. Namun kreativitas itu tidak ada batasnya, itu sebabnya untuk membuat sebuah video youtube agar ditonton banyak orang, bagus saja tidaklah cukup. Ada faktor lain kenapa video youtube itu dinilai bagus. Hal utama adalah karena Anda menemukan penonton yang tepat.

Baca: Tips Essential Membuat Video Bisnis yang Menguntungkan

Kendala utama untuk seorang pemula yang ingin berbisnis youtube adalah pemahaman teknologi akan membuat sebuah video. Dengan kecanggihan teknologi saat ini, hal ini tentu bisa diatasi bukan.

Kemudian proses editing yang mungkin menyeramkan untuk kebanyakan orang awam (penulis juga awam lhoo). Lantas bagaimana solusinya jika saya (yang awam ini) ingin membuat video untuk diupload ke youtube.

Dulu, waktu awal-awal ngeblog penulis memposting cara membuat video gratis. Video yang dihasilkan kemudian dimuat ke youtube. Tujuannya apa? Waktu itu belum terpikir untuk berbisnis, dulu tujuannya hanya satu, backlink. Youtube merupakan situs papan atas dan mendapatkan backlink dari youtube tentu sangat bermanfaat untuk blog penulis.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Strategi BFI Finance Target Generasi Milenial

Strategi BFI Finance target generasi milenial akan menarik untuk Anda yang juga ingin mentarget pangsa pasar yang sama. BFI Finance mulai mentarget nasabah dari generasi milenial sebagai cara untuk memberikan kesiapan dan dukungan perusahaan masuk ke era digital. Generasi milenial sangat identik dengan kemajuan teknologi informasi. Kondisi itu memberikan inspirasi BFI Finance untuk selalu berinovasi […]

SPONSOR
Cara Menjadi Supplier Tangan Pertama Perusahaan Besar? Ini Panduannya ….

Cara menjadi supplier tangan pertama penting untuk Anda pelaku usaha kecil yang ingin tumbuh besar. Belajar dari pengalaman sesama pengusaha sangatlah penting untuk pembelajaran. Namun yang menjadi masalah adalah belum tentu ada pengusaha yang mau berbagi pengalaman mereka. Untuk itulah ulasan ini dibuat, agar Anda yang punya keinginan menjalankan bisnis dan ide menjadi supplier memiliki […]

Produk Impor Kuasai Pasar Online Lokal

Isu produk impor kuasai pasar online lokal mungkin sedang jadi perbincangan khususnya dalam rangka perekonomian nasional. Apabila kita amati bersama dibeberapa situs belanja online di Indonesia seperti, Lazada, Bukalapak, tokopedia, dan lain sebagainya hampir 90% produk yang ditawarkan  adalah produk – produk buatan luar negeri atau disebut produk import. Hal tersebut ternyata menjadi perhatian khusus […]

SPONSOR

contact us