Cara Membuat Souvenir Flanel – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Usaha Kecil

Cara Membuat Souvenir Flanel

Tahap 1 Cara Membuat Souvenir Flanel

Jika kamu sudah membaca peluang usaha flanel rumahan, tidak heran kamu mulai tertarik untuk memahami cara membuat souvenir flanel. Flanel dapat berupa suatu kerajinan yang berbahan utama kain flannel. Beberapa ragam kain flanel itu seperti:

  • Bros
  • Gantungan kunci
  • Tempat tisu
  • Hiasan pintu

Agar sebuah karya souvenir flanel bagus, persiapannya juga tidak kalah penting. Sebagai pemula ada tahapan membuat kain flanel, mulai dari bahan dan alat sampai pola kainnya. Apa saja alatnya?

Baca: Pinjaman Modal Usaha Online Sampai 1 Milyar

Alat Membuat Souvenir Flanel

  • Gunting
  • Alat Tulis
  • Jarum dan Benang Jahit
  • Lem Tembak
  • Kertas Karton
  • Lem Serbaguna, lem melty stick, lem polyvinyl acetat.

Bahan Membuat Souvenir Flanel

  • Bahan utama berupa kain flanel
  • Kapas atau dakron
  • Tinta Timbul (tidak harus ada)
  • Manik Manik
  • Gantungan kunci, jepit rambut, karet rambut, bros, gantungan handphone

SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Memulai Usaha Barbershop Harus Memiliki Izin Usaha?

Postingan ini merupakan tanggapan atas pertanyaan pembaca setia notordinaryblogger dalam postingan Cara Menghitung Balik Modal Usaha Kecil. Terima kasih atas pertanyaan yang diberikan. Pertanyaan asli dari penanya adalah apakah untuk memulai usaha barbershop harus memiliki izin usaha? Dalam menjawab ini kami mencoba mencari beberapa referensi. Agak sedikit membingungkan bahwa izin usaha barbershop ternyata ada di […]

SPONSOR
Langkah Persiapan Bisnis Kantong Plastik dan Proses Produksinya Seperti Apa?

Apa langkah-langkah yang diperlukan untuk persiapan bisnis kantong plastik? Ulasan ini membahas hal-hal paling penting yang harus Anda pikirkan sebelum memulai bisnis kantong plastik baik sebagai pedagang grosir maupun produsen. Berpikir untuk membuka bisnis kantong plastik? Perhatikan hal-hal yang perlu Anda ketahui untuk memulai. Fitur Esensial dari Rencana Bisnis Kantong Plastik Rencana bisnis grosir kantong […]

Ongkos Kirim Paket ke Amerika

Ongkos kirim paket ke Amerika sangatlah penting dipahami untuk pengusaha maupun masyarakat umum. Maklum saja Amerika merupakan pasar yang besar karena daya beli masyarakat Amerika sangat tinggi. Itu sebabnya tidak sedikit orang Indonesia ingin jualan langsung dengan konsumen di Amerika. Hal itu mungkin jika dapat mengirim paket ke Amerika. Jumlah WNI di Amerika Serikat pun […]

SPONSOR

contact us