Categories
Keuangan

Cara Membaca Laporan Keuangan PerusahaanYang Baik Dan Benar

Salah satu tugas utama dan hasil akhir bagian akuntansi di sebuah perusahaan adalah membuat laporan keuangan. Secara umum laporan keuangan berfungsi untuk mengetahui kondisi keuangan perusahaan.

Setelah laporan keuangan sudah selesai dibuat, selanjutnya adalah membaca laporan keuangan. Laporan keuangan dibaca dan dianalisa oleh bagian-bagian berkepentingan di perusahaan seperti manajemen dan pemilik perusahaan.

Namun terkadang manajemen atau pemilik perusahaan masih sulit membaca laporan keuangan perusahaan karena belum pernah mempelajari akuntansi. Berikut ini adalah cara mudah yang bisa Anda gunakan untuk membaca laporan keuangan perusahaan.

  1. Laporan Neraca

Laporan Neraca atau yang disebut daftar neraca merupakan laporan yang menggambarkan aktiva, kewajiban/hutang dan modal pada periode waktu tertentu. Neraca memiliki isi atau komponen yang terdiri atas:

a). Harta/Aktiva/Aset

Harta yang dimiliki perusahaan berupa kas, aktiva tetap, aktiva tak berwujud, persediaan dan lain-lain.

  1. Aktiva tetap berwujud (fixed Assets)

Barang yang dimiliki perusaaahn untuk operasional dan dan digunakan untuk jangka panjang. Barang jenis aktiva tetap seperti bangunan, mesin, peralatan pabrik, peralatan transportasi, peralatan kantor, mebel, peralatan bengkel, aktiva SDA.

  1. Aktiva tetap tak berwujud (intangible assets)

Berupa perjanjian-perjanjian kontrak yang dijamin undang-undang.

b). Kewajiban/Utang (Liabilities)

Utang memiliki 3 sifat utama yaitu, utang itu benar ada, utang itu tidak bisa dihindarkan dan utang yang mewajibkan perusahaan telah terjadi. Berdasarkan jangka waktu, utang dibagi menjadi 2, yaitu utang jangka pendek (Cureentliabilities) dan utang jangka panjang (long term liabilities).

c). Pemilik Modal ( Owner Equity )

Modal merupakan hak yang tersis atas aktiva 1 perusahaan setelah dikurangi hutangnya.

  1. Laporan Laba-Rugi

Laba Rugi merupakan kelebihan penghasilan yang diterima selama 1 periode.

a). Pendaparan/hasil/revenue

Pendapatan merupakan hasil yang didapatkan dari penjualan jasa.

b). Biaya ( Expense )

Biaya merupakan arus keluar aktiva.

  1. Laporan Laba Perubahan Modal (Insidentil Gains & Insidentil Loses)

Gains sebagai naiknya tingkat nilai Equity dari transaksi yang bersifat insidentil

Loses merupakan turunnya nilai Equity dari transaksi yang bersifat insidentil

Baca: Apa Pengertian Arus Kas?

  1. Laporan Arus Kas/Pos Luar Biasa (Exraordinary item)

Transaksi yang berpengaruh kepada materil yang belum diperkirakan terjadi berulang-ulang.

Praktik Cara Membaca Laporan Keuangan

Cara membaca laporan keuangan memang terdengar mudah namun cukup membingungkan saat dilakukan. Postingan ini telah mengungkap cara mudah yang bisa digunakan untuk membaca laporan keuangan perusahaan. Semoga bermanfaat.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Sejarah Kelapa Sawit Di Indonesia

Sejarah kelapa sawit di Indonesia dimulai kurang dari satu abad setelah minyak sawit Afrika Barat dikenalkan ke Asia Tenggara sebagai tanaman penghasil uang. Sejak itu, Indonesia dan Malaysia menjadi pemasok sekitar 85% minyak sawit dunia. Minyak sawit itu dipakai untuk makanan olahan dan produk sabun. Seperti apa penyebaran minyak sawit hingga sampai ke Indonesia? Abad […]

SPONSOR
Perkembangan Teknologi Fintech di Indonesia

Perkembangan teknologi fintech di Indonesia seperti apa sih? Fintech atau yang sering kita kenal dengan istilah financial technology atau teknologi finansial merupakan perkembangan baru pada sektor finansial yang memanfaatkan teknologi modern. Penggunaan teknologi yang canggih membuat sektor finansial di sebuah negara akan kuat dan berkembang salah satunya di negara Indonesia. Penggunaan teknologi Fintech di sektor […]

Cara Investasi Emas Secara Online Yang Mudah

Cara investasi emas secara online sedang tren menjadi pilihan banyak orang sebagai cara untuk mempersiapkan masa depan yang lebih baik. Dari sekian banyak instrumen investasi yang ada seperti deposito, saham, tabungan, dan sebagainya, emas menjadi pilihan sebagian orang lainnya. Mungkin juga termasuk Anda salah satunya. Nah seiring berkembang pesatnya teknologi informasi sekarang ini, investasi emas […]

SPONSOR

contact us