Categories
Media Sosial

Cara Hemat Kuota Internet Saat Akses Facebook dari Android

Hemat kuota internet saat akses facebook dari android tentu menarik untuk Anda yang super aktif bermain facebook. Aplikasi facebook tidaklah asing untuk pengguna android. Hal ini bisa dimaklumi karena banyak hal menarik bisa dilakukan di facebook sekarang ini mulai dari berbagi update status, berkomentar atas status teman, berbagi informasi penting, sampai menonton video lucu.

Satu hal yang terkadang sering terlupa adalah saat bermain facebook, kuota internet semakin boros. Jika sudah demikian tentu tidak banyak pilihan selain kembali isi kuota internet.

Jika Anda aktif di facebook dan ingin kuota internet tetap hemat maka android pit punya tips bermanfaat untuk hemat kuota internet saat akses facebook dari android.

Lakukan Penyesuaian Setelan di Aplikasi Facebook

Ini merupakan opsi pertama yang bisa dilakukan untuk hemat kuota internet saat bermain facebook dari android. Khususnya untuk kamu yang suka berbagi sejumlah besar foto atau video melalui facebook, bisa jadi ini penyebab utama borosnya kuota internet kamu. Ditambah adanya fitur autoplay video di facebook yang sudah pasti menyebabkan borosnya kuota internet android kami.

Untuk memastikan hal ini, kamu bisa masuk ke aplikasi facebook, ketuk simbol tiga garis (setting) yang ada di posisi kanan atas. Selanjutnya scroll ke arah bawah dan pilih App Setting.

Cara menghemat kuota data saat memakai aplikasi Facebook di Android (Sumber: Android Pit)


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Trend Media Sosial Indonesia : Pelajaran Penting dari Media Tradisional

“Trend media sosial Indonesia cenderung positif jika kita melihat media tradisional yang ada”

Apakah Anda sepakat dengan pernyataan trend media sosial di atas? Sesuai dengan judul, kali ini saya ingin membahas pelajaran apa yang bisa diambil dari beberapa media cetak nasional yang saya baca.

SPONSOR
Media Sosial Friendster Kembali Hidup

Seolah tak mau kalah dengan gegap gempita media sosial, sebuah medsos lama bernama friendster (tahun 2006), bangun dari tidurnya di tahun 2016. Media sosial friendster kembali hidup dengan domain “.id”. Tagline yang dipakai friendster adalah “temukan teman lamamu”, sepintas tagline itu ingin memunculkan kenangan lama para pengguna friendster tahun 2006. Di laman depan, Anda akan […]

Pentingnya Memahami Konsumen Facebook

Pentingnya memahami konsumen facebook belum disadari banyak pemilik bisnis. Banyak pemilik usaha berpikir mereka memahami target konsumen mereka dengan baik. Tidak ada gunanya memiliki sebuah facebook page jika konsumen Anda tidak ada di facebook bukan? Ada banyak hal untuk dipertimbangkan saat mencoba menemukan target konsumen. Untuk bahasan kali ini akan diungkap pentingnya memahami konsumen facebook […]

SPONSOR

contact us