Categories
Alat Ngeblog Internet Marketing Tips Ngeblog Usaha Kecil

8 Pertimbangan Sebelum Beli Template Blog Premium

Saat Anda sudah meningkatkan komitmen untuk beraktivitas online lebih serius lagi melalui blog terkadang muncul keinginan untuk beli template blog premium.

Terlepas dari pilihan Anda apakah blogger atau wordpress setidaknya Anda akan membutuhkan pertimbangan sebelum beli template blog. Dengan perkembangan teknologi sekarang ini ditambah persaingan, ada ratusan ribu template blog premium yang dijual dipasaran. Mana yang harus dipilih?

Untuk pertimbangan sebelum beli template blog premium setidaknya Anda dapat memastikan beberapa poin penting berikut:

  1. Desain responsive
  2. Ramah SEO dan Coding template yang baik
  3. Berfungsi di beragam browser
  4. Mudah disesuaikan
  5. Selalu update
  6. Bantuan teknis, tutorial dan dokumentasi yang mudah
  7. Desain menarik dengan pendekatan fungsional
  8. Harga yang cocok

Mari bahas satu persatu


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Tips Usaha Sambil Kuliah

Pendidikan merupakan hal yang sangat penting untuk kita jalani. Dengan danya pendidikan, kita bisa mempunyai kesempatan untuk belajar hal yang belum kita mengerti. Salah satu jenjang pendidikan yang paling penting adalah ketika kuliah. Kuliah merupakan akhir dari masa pendidikan. Dengan berkuliah, kita bisa mendalami ilmu ilmu yang kita minati. Dan dengan hal tersebut, kita bisa […]

SPONSOR
14 Alasan Ngeblog Menumbuhkan Mental Pengusaha Sukses

Jika kita suka ngeblog berlama-lama menulis postingan, menolong orang lain melalui postingan blog maka postingan ini akan menambahkan semangat untuk ngeblog. Karena ada beberapa potensi positif bagi mereka yang hobi melakukan blog secara sehat. Banyak yang mulai ngeblog karena terinspirasi blogger lain atau ingin melakukan sesuatu yang lain dari biasanya. Tentu kita semua tahu, memerlukan […]

7 Tahap Ubah Facebook Fans Jadi Konsumen Setia

Facebook Page Anda sudah banyak yang ‘Like’, tapi apakah itu saja sudah cukup?. Banyak sekali Facebook Fan Page yang memiliki pengikut banyak tapi tidak terjadi aktivitas apa-apa di wallnya. Sangat disayangkan sekali apabila para penggemar setia ini dibiarkan saja tanpa dioptimalkan fungsinya. Padahal, para fans ini dapat ‘dikerahkan’ menjadi ‘tenaga pemasaran’ produk Anda secara cuma-cuma. […]

SPONSOR

contact us