Categories
Alat Ngeblog Download Gratis

7 Template Blogger Berita Siap Download

Download template blogger berita ini untuk kamu yang hobi nulis informasi berita untuk blog pribadi. Hobi menulis bisa disalurkan menjadi informasi atraktif dalam bentuk berita kepada khalayak ramai. Bukan rahasia lagi bahwa situs berita besar dengan penghasilan milyaran per bulan dulunya diawali dengan blog kecil-kecilan. Tertarik memulai sebuah blog niche berita? Ini dia rekomendasi template blogger berita siap download.

#1 Template Blogger DetikWeb

Template ini mungkin tidak gratis namun harganya pun sangat terjangkau. Desain profesional seperti situs detikkom. Template blogger ini responsive, SEO friendly dan sudah tersedia kolom untuk penempatan iklan. Tidak kalah penting, tombol share media sosial sudah menjadi bawaan template ini juga.

Harga template Rp 10.000,-. Cek stok di SINI

Baca: Template Blogger Keren dan Gratis

#2 Template Blogger Kompaz

Template ini sesuai dengan namanya memiliki kemiripan dengan situs berita yang sudah ternama di Indonesia, kompasdotkom. Dengan nama template blogger kompaz, template ini memang dirancang untuk berita online dan memberikan kolom iklan. Semua aspek yang diperlukan untuk situs berita tersedia sebagai bawaan template mulai dari komentar, share media sosial, responsive, dan sebagainya.

Harga template Rp 22.000. Cek di SINI

Baca: Download Template Blog Anime

#3 Template Blogger NewsCenter

Newscenter merupakan template blogger gratis dengan 2 sidebar, 3 kolom, 4 footer, hasil adaptasi dari wordpress. Sama dengan template sebelumnya template yang satu ini dilengkapi semua fitur penting untuk monetisasi blog berita.

Ukuran File : 142KB

Template Blogger News Center (gambar)

Demo Template NewsCenter

Download Template NewsCenter

Baca: Template Blogger Tema Teknologi yang Responsive

#4 Template Blogger NewsDesk

Template blogger gratis newsdesk dilengkapi fitur 1 sidebar, 2 kolom, 3 footer, hasil adaptasi dari wordpress yang sudah lengkap dengan fitur penting untuk monetisasi blog berita.

Ukuran File : 137 KB

Template Blogger News Desk (gambar)

Demo Template NewsDesk

Download Template NewsDesk

Baca: Template Blog Gratis Tema Kesehatan