Categories
Inspirasi Sukses Komunikasi Bisnis Lainnya Pekerjaan dan Motivasi

6 Tahapan Komunikasi Yang Efektif

Dalam setiap kegiatan, komunikasi sangat diperlukan. Karena dengan komunikasi, Anda bisa menyampaikan maksud dan juga ide Anda. Dalam tahapan komunikasi yang efektif, mempunyai proses yang kalau dilihat secara langsung tidak akan terlihat. Akan tetapi dalam proses komunikasi yang efektif, biasa meliputi beberapa hal didalamnya.

Berikut beberapa hal yang terdapat dalam proses komunikasi yang efektif:

Baca: Fungsi Komunikasi Bisnis untuk Keberhasilan Organisasi

Proses komunikasi

Proses Komunikasi di Tahapan Pengirim
  • Mengirimkan gagasan atau ide
  • Mengemas gagasan atau ide
  • Menyampaikan pesan
  • Memilih target dari pesan yang akan disampaikan
  • Pesan diterima oleh target yang sudah dipilih

Baca: Apa Tugas dan Tanggung Jawab Marketing?

Proses Komunikasi di Tahapan Penerima
  • Menerima gagasan atau ide
  • Mulai memahami gagasan atau ide
  • Memberikan feedback atau mengirimkan umpan balik
  • Memilih target
  • Feedback diterima oleh pengirim

Seperti itulah proses dari komunikasi yang efektif terjadi, tetapi proses ini terjadi dalam waktu yang sangat sebentar. Sehingga maksud dari pengirim tadi bisa diterima dengan baik oleh penerima dengan cara, memberikan umpan balik yang sesuai dengan maksud dari pengirim.

Tahapan komunikasi yang efektif

Setelah mengetahui proses dari komunikasi tadi, ada beberapa tahapan untuk bisa berkomunikasi dengan sangat efektif. Berikut tahapan komunikasi yang efektif:

Pengirim yang mempunyai gagasan atau ide

Anda yang berperan sebagai pengirim, akan mengirimkan gagasan atau ide Anda kepada target yang sudah Anda pilih.

Baca: 9 Contoh Komunikasi Bisnis Profesional Wajib Tahu

Mengubah gagasan menjadi pesan

Dalam menyampaikan gagasan atau ide, Anda perlu mengubah gagasan atau ide tadi menjadi pesan yang mudah dipahami oleh penerima atau target yang sudah Anda pilih.

Baca: Cara Mempromosikan Produk Secara Lisan


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Lowongan Kerja Yang Butuh Keahlian Microsoft Excel untuk Sukses Berkarir

Lowongan kerja yang butuh keahlian Microsoft excel untuk sukses berkarir bagi Anda sangatlah penting untuk peningkatan kesejahteraan. Apakah Anda sudah menjadi jagoan Excel atau Anda memiliki cara untuk memperlajari excell, spreadsheet yang sederhana mungkin menjadi kunci untuk karir yang Anda cari. Berdasarkan 27 juta daftar pekerjaan di berbagai lokasi rekrutmen, telah terjadi peningkatan tajam dalam […]

SPONSOR
5 Alasan Membuat Jurnal Pribadi Bikin Anda Kaya

Jika Anda ingin kaya sebaiknya Anda membuat jurnal pribadi. Membuat jurnal pribadi akan memperkaya Anda karena itu membantu Anda mengaktifkan rasa syukur dalam diri Anda. Rekaman akan pemikiran, latar belakang bertindak, dan kenginan akan mampu di catat melalui sebuah jurnal pribadi. Fakta mengejutkannya adalah mayoritas orang tidak mau membuat jurnal pribadi. Hal ini bukan karena […]

Contoh Strategi Penjualan

Contoh strategi penjualan akan menjelaskan dengan lebih baik akan hal ini kepada tim penjualan ataupun pihak lain yang ingin memahaminya.

SPONSOR

contact us