Categories
Lainnya Usaha Kecil

5 Tips Memilih Bisnis Waralaba (Franchise)

Bisnis waralaba atau franchise pada saat ini adalah, bisnis yang sangat banyak peminatnya. Hal ini dikarenakan, proses untuk menjalankan bisnis waralaba atau franchise ini terbilang sangat mudah. Dalam memilih bisnis waralaba atau franchise, ada beberapa hal yang harus menjadi petimbangan Anda. Mulai dari informasi waralaba dan memahaminya, perjanjian terhadap bisnis waralaba, dan lain sebagainya.

Untuk menjalankan bisnis waralaba atau franchise ini, ada 5 tips memilih bisnis waralaba (franchise) yang baik.

Berikut 5 tips untuk memilih bisnis waralaba atau franchise:

Rekam jejak dari franchisor

Untuk memililih waralaba yang baik dan juga sehat, rekam jejak dari franchisor dalam menjalankan bisnis waralaba ini menjadi bagian yang sangat penting. Oleh karena itu, Anda harus bisa mendapatkan informasi tersebut. Informasi ini sangat berguna untuk bisa melihat apakah bisnis waralaba tersebut sudah berjalan dengan jam terbang yang tinggi, dan juga bisa  bertahan pada saat persaingan bisnis terjadi.

Mempunyai bukti sukses

Bukti sukses dari suatu bisnis waralaba, merupakan bagian penting untuk Anda perhatikan. Minimal Anda bisa melihat laporan keuangan dari bisnis waralaba tesebut, sebelum Anda memutuskan untuk menjalankan bisnis waralaba tersebut. Kemudian, apabila bisnis waralaba ini mempunyai cabang, maka Anda juga harus mengetahui bagaimana situasi dan kondisi dari cabang bisnis waralaba tersebut.

Sistem yang digunakan sudah terbukti sukses

Selain bukti sukses yang bisa Anda ketehui melalui laporan keuangan dan juga kondisi cabang dari waralaba ini, sistem yang diterapkan oleh franchisor ini juga harus sudah terbukti sukses. Dalam sistem waralab ini, sudah termasuk keuangan, pemasara, produksi, dan juga SDMnya.

SHARE THIS POST



More You Need to Know

Tujuan Penggunaan Variasi Iklan pada PPC Campaign

Tujuan penggunaan variasi iklan pada PPC Campaign mirip dengan alasan mengapa menggunakan iklan PPC. Jadi jika Anda sudah memahami salah satu dari jawaban itu, Anda kemungkinan besar akan dapat menjawabnya dengan mudah. Ulasan kali ini akan coba mengulas lebih lanjut dari kedua pertanyaan tadi yang dapat menjadi contoh soal pay per click. Perkembangan teknologi informasi […]

Read More
Aturan Penggunaan Materai Sebenarnya Bagaimana Sih?

Aturan penggunaan materai akan menjadi jawaban saat kita penasaran dalam menggunakan materai di sebuah dokumen. Barang yang bernama materai ini memang bukan hal baru ya, dan banyak orang menganggap jika materai memberi bobot lebih pada sebuah dokumen. Lebih jauh lagi, ada juga yang beranggapan jika perjanjian tidak ada materainya maka perjanjian bias batal. Lantas yang benar seperti apa?

Read More
Kawasan Ekonomi Khusus Mandalika

Kawasan ekonomi khusus Mandalika ini terletak di Nusa Tenggara Barat. Ada apa sebenarnya dengan kawasan ini? Wilayah ini mulai dikenal khalayak ramai khususnya setelah Presiden Joko Widodo mengunggah sebuah vlog menggambarkan keindahan kawasan ekonomi khusus ini. Vlog itu bertepatan dengan waktu pembukaan Kawasan Mandalika yang diresmikan Presiden sendiri. Kawasan ini telah dibangun sejak 29 tahun […]

Read More