Categories
Media Sosial Usaha Kecil

4 Pengaruh Facebook Reactions pada Online Marketing

Jika Anda sering meluangkan waktu bersama facebook, mungkin Anda memperhatikan ada yang baru di timeline facebook. Ada lima jenis emoji yang menggantikan tampilan “like” yang lama. Inilah yang dinamakan facebook reactions.

Facebook telah melakukan ujicoba fitur ini di seluruh dunia untuk beberapa bulan sebelumnya dan pengguna sudah mengetahui hal ini beberapa minggu sebelum peluncurannya.

Bagi orang awam, facebook reactions mungkin sekedar fitur yang menghibur, namun bagi pemasar online kehadiran facebook reactions memiliki arti khusus yang akan mempengaruhi upaya marketing online di masa mendatang. Apa saja yang penting dalam facebook reactions untuk marketing online?

Apa itu Facebook Reactions?

Pada dasarnya fitur ini merupakan perkembangan tombol “Like” facebook. Sebelum perkenalan resmi facebook reactions, pengguna facebook hanya bisa memberi “like”, share atau memberi komentar pada sebuah update informasi. Kini pengguna bisa memberikan emosi dalam lima ragam yang menunjukkan suasana hati sebagai reaksi atas informasi yang diberikan. Lebih dari sekedar emoji, facebook menawarka reaksi berupa “wow, love, haha, marah dan sedih”.

Ilustrasi Facebook Reactions

SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Cara Membuka Minimarket Pribadi

Saat konsumen mencari makanan khusus atau bumbu yang tidak dapat ditemukan di supermarket biasanya mereka akan mencari ke minimarket terdekat. Sudah biasa jika minimarket terkadang menjual sesuatu yang tidak ada di supermarket. Itu sebabnya pengetahuan Anda akan cara membuka minimarket pribadi bisa menjadi peluang usaha menguntungkan. Apalagi jika Anda tinggal di kota dengan tingkat persaingan […]

SPONSOR
Cara Hemat Kuota Internet Saat Akses Facebook dari Android

Hemat kuota internet saat akses facebook dari android tentu menarik untuk Anda yang super aktif bermain facebook. Aplikasi facebook tidaklah asing untuk pengguna android. Hal ini bisa dimaklumi karena banyak hal menarik bisa dilakukan di facebook sekarang ini mulai dari berbagi update status, berkomentar atas status teman, berbagi informasi penting, sampai menonton video lucu. Satu […]

Membuat Proposal Usaha Nasi Goreng

Membuat proposal usaha nasi goreng merupakan langkah penting saat ingin berwiraswasta berjualan nasi goreng. Proposal ini akan membantu Anda (dan rekan usaha jika ada) belajar akan pasar, dan memudahkan Anda untuk memikirkan produk dan tujuan usaha. Jadi apa pertanyaan penting yang harus dijabarkan dalam sebuah proposal usaha nasi goreng? Baca: Cara Mendapatkan Uang Cepat dalam […]

SPONSOR

contact us