Categories
Usaha Kecil

4 Cara Mudah Menjadi Agen Aqua Galon

Menjadi agen aqua galon merupakan suatu bisnis layanan untuk banyak konsumen, mulai dari isi ulang sampai dengan menjual air minum dalam bentuk galon.

Pada saat ini, bisnis air minum merupakan bisnis yang cukup menjanjikan.

Hal ini dikarenakan, kebutuhan setiap orang terhadap air sangat banyak.

Terlebih lagi, ada beberapa daerah yang kadang mengalami krisis air bersih.

Baca: Contoh Bisnis Plan Sederhana

Sekarang ini, siapapun bisa menjadi agen aqua galon dengan sangat mudah.

Untuk bisa meraih hasil maksimal sebagai agen air minum ini, ada beberapa syarat yang harus dipenuhi.

SHARE THIS POST



More You Need to Know

Cara Membuat Logo Bisnis Sendiri

Anda membutuhkan sebuah logo untuk bisnis Anda dengan cepat? Jika jawaban Anda “ya” maka postingan ini tepat untuk Anda. Postingan ini akan membahas tahap demi tahap bagi Anda untuk bisa membuat logo bisnis sendiri dengan waktu singkat tanpa keahlian desain. Saat Anda sudah tahu bahwa Anda memerlukan sebuah logo terkadang Anda tidak memiliki ide untuk […]

Read More
Membuat Rumah Ayam Ternak

Rumah ayam ternak atau kandang ayam adalah faktor yang sangat penting untuk peternakan ayam dan bagaimana membangun rumah ayam adalah pertanyaan umum bagi produsen. Pada dasarnya rumah ayam adalah proses utama menjaga burung Anda tetap sehat, tumbuh cepat dan berproduksi secara maksimal. Anda harus membuat rencana rumah ayam yang tepat, sebelum memulai bisnis peternakan ayam […]

Read More
Cara Membuat Sabun Panduan Lengkap Mudah untuk Pemula

Cara membuat sabun dapat menjadi keahlian baru yang membuat Anda kecanduan, khususnya ketika Anda memiliki banyak waktu luang di rumah. Maklum saja, keahlian ini dapat berdampak pada anggaran Anda. Dampak anggaran seperti pengiritan anggaran belanja sabun atau bahkan Anda mampu menjadi supplier sabun ke konsumen di komplek atau lingkungan tempat tinggal. Jika sudah demikian, semakin […]

Read More