Categories
Internet Marketing Usaha Kecil

2 Tahap Penting Layanan Konsumen Untuk Kemajuan Bisnis

Tahap penting dalam layanan konsumen merupakan faktor krusial dalam kemajuan bisnis Anda. Layanan konsumen yang baik dan juga ramah, bisa membuat konsumen Anda menjadi konsumen yang setia terhadap produk atau jasa yang ditawarkan. Meskipun layanan konsumen ini sangat penting, akan tetapi masih saja banyak pebisnis yang masih belum bisa memberikan layanan yang baik dan juga ramah kepada konsumennya.

Selain dari produk yang berkualitas, konsumen juga membutuhkan layanan yang baik dan ramah. Hal ini dibutuhkan oleh konsumen untuk memperoleh informasi mengenai, produk atau jasa yang yang ditawarkan. Tahap penting layanan konsumen yang memperhatikan kebaikan dan keramahan, akan berdampak kepada kepuasan dan loyalitas dari konsumen. Sehingga, layanan konsumen menjadi bagian yang sangat penting dalam setiap bisnis yang sedang dijalankan.

SHARE THIS POST



More You Need to Know

Cara Isi Saldo Payoneer yang Benar

Dalam postingan sebelumnya sudah dijelaskan sedikit perlu atau tidaknya membuat kartu payoneer. Untuk kamu yang sudah memiliki kartunya (gratis) mungkin akan bertanya-tanya gimana cara isi saldo payoneer ini. Khusus untuk postingan kali ini, notordinaryblogger akan berbagi tips mengisi saldo payoneer. Yang membuat postingan ini spesial tentu saja karena notordinaryblogger menjadi praktisi alias mencoba sendiri. Jika […]

Read More
Perdagangan dan Investasi dalam Bisnis Internasional

Perdagangan dan investasi dalam bisnis internasional merupakan dua aspek berbeda namun akan saling mengisi. Keduanya merupakan pendorong penting pertumbuhan ekonomi. Dengan ukuran dan bentuk ekonomi dunia yang berubah secara dramatis dalam beberapa tahun terakhir, pola perdagangan dan investasi tradisional harus berkembang pesat seiring dengan itu. Tantangan yang dihadapi oleh perdagangan dan investasi dalam pasar internasional […]

Read More
Pengertian Resiko Bisnis

Pengertian resiko bisnis akan membantu Anda menyikapi sebuah resiko yang dihadapi. Resiko tidak bisa dihindari dalam berbisnis. Mulai dari resiko keuangan seperti investasi, sampai pesaing baru. Ancaman yang tidak diinginkan dapat datang setiap saat tanpa bisa dihindari. Sebagai pengelola bisnis atau manajer, tugas Anda untuk mempersiapkan perusahan dengan strategi manajemen resiko. Tujuannya agar entitas bisnis […]

Read More